Senin, 14 Desember 2009

AFI TOP 10 OF 2009

Senin, 14 Desember 2009

Ketika daftar ini dirilis, banyak yang heran karena Inglorious Basterds tidak masuk ke dalam daftar. Gilasinema sendiri tidak heran, bukan karena filmnya tidak bagus, namun terasa terlalu ringan untuk seorang Quentin Tarantino. Gilasinema menilai Inglorious Basterds terlalu berorientasi ke pasar, makanya filmnya sangat sangat menghibur.
Yang mengejutkan dari daftar yang dirilis AFI adalah masuknya Sugar, mengingat judul yang satu ini kurang bergema di berbagai award ataupun top 10 list dari para kritikus film kondang. Hmmm....jadi penasaran dengan film drama olah raga ini.
Paling menyebalkan dengan masuknya Precious. Perasaan film ini tidaklah hebat-hebat amat. Coraline masuk daftar?! Gilasinema suka!

AFI Top Ten of 2009 :
"Up"
"Up in the Air"
"Coraline"
"The Hangover"
"The Hurt Locker"
"The Messenger"
"Precious"
"A Serious Man"
"Sugar"
"A Single Man"

0 komentar:

Posting Komentar

 
GILA SINEMA. Design by Pocket